AkbarNSS.Com - Membuat Form Login dengan PHP dan Ajax JQuery Login ini berfungsi untuk mengamankan suatu halaman pada website. Selain itu, login juga dapat berfungsi sebagai identifikasi interaksi pengguna suatu website. Untuk membuat form login ini sendiri sebenarnya hanya menggunakan 2 bahasa, yaitu PHP dan SQL saja (HTML tidak disebutkan karena merupakan suatu keharusan untuk membuat web). Akan tetapi, sekarang ini form login sudah banyak tersedia model hasil modifikasi dan menggunakan bahasa tambahan, seperti Ajax jQuery.
Lihat Juga :
Nah, jika Anda kesulitan dalam membuat sebuah sistem login web, Anda dapat menggunakan source code ini. Adapun fitur yang terdapat pada script ini adalah sebagai berikut;
- Login Multi-level User (Admin dan User biasa)
- Menggunakan jQuery dan Ajax sehingga lebih smooth
- Menghapus dan Menambah User (berbasis CMS)
Username dan Password Admin (default) : adminku